Pengertian APAR Dan APAB

Pengertian APAR Dan APAB

APAR Alat Pemadam Api Ringan suatu alat pemadam kebakaran yang dapat dijinjing atau dibawa dan dioperasikan oleh satu orang yang dapat berdiri sendiri, mempunyai berat antara 0,5 kg - 16 kg dan digunakan pada api awal.

Contoh APAR

APAB Alat Pemadam Api Beroda suatu alat pemadam kebakaran yang dilengkapi dengan roda dioperasikan oleh lebih dari satu orang, tidak berdiri sendiri, mempunyai berat lebih dari 16 kg.

Contoh APAB

Jenis jenis media pemadam

jenis basah :



jenis kering :


apar jenis  air mempunya keuntungan  daya serap yang besar terhadap panas.
pada temperatur normal air beratnya relatif stabil, mudah disimpat di awetkan dan di alirkan, dapat di semprotkan dalam bentuk jet,spray dan fog.

UNTUK POWDER DIBAGI MENJADI 3 MACAM ;

1.Tepung kimia REGULER ( Natrium Bikarbonat dan kalsium bikarbonat ) adalah tepung kimia yang efektif untuk memadamkan kebakaran kelas B dan C.

2. Tepung kimia MULTI PORPHOSE  ( Amonium hydro phosphat) adalah tepung kimia yang efektif untuk memadamkan kebakaran kelas A,B,C.

3. Tepung kimia SPECIAL DRY POWDER  adalah tepung kimia yang efektif untuk memadamkan kebakaran khusus kelas D.

Kateria dry powder

Efektif untuk kebakaran cairan dan spray fires.
Pemadaman cepat namun efek pendinginan kurangTerdapat berbagai jenis powder untuk pemadaman.
Ada problem dengan post-fireclean-up.Daerah atau obyek yang dilindungi :  
ruang-ruang dengan bahaya cairan terbakar (flammable liquid hazards), ruang mesin di kapal (shipboard machinery spaces), ruang mesin kendaraan (vehicle engine spaces).
Ukuran sangat halus (mesh) kelembaban kurang 0,2 %, bila ditebarkan dipermukaan air tidak akan tenggelam dalam waktu 1 jam.
Kandungan bahan phosphoric acid bihydrogenate ammonium 95 %, silicic acid, silicone agar anti air.
Sifat serbuk tidak beracun tetapi dapat menyebabkan untuk sementara sesak nafas dan pandangan.




Apar jenis FOAm Kumpulan cairan yang berbentuk gelembung - gelembung kecil yang berisi gas/udara yang dapat mengapung di atas permukaan zat cair dan mengalir di atas permukaan zat padat.





LihatTutupKomentar